Tentang ITTC JavaTechno

Sejarah
             Program Teknik Informatika merupakan suatu program yang ditujukan untuk siswa/siswi Sekolah Menengah Atas (SMA) / Madrasah Aliyah (MA) sebagai bagian dari wujud kepedulian dalam peningkatan kwalitas dan kompentensi siswa dalam bidang teknologi informasi. Program Teknik Informatika terbentuk atas ijin DISPORA sebagai lembaga pendidikan yang bergerak di bidang IT. Selain itu, Program Teknik Informatika ITTC Javatechno terbentuk juga atas kerjasama dengan Universitas Sebelas Maret dan STMIK Duta Bangsa Surakarta. Dibukanya Program Teknik Informatika ini didasari atas pertimbangan bahwa dibutuhkan ketrampilan dalam didang IT bagi siswa SMA/MA yang berorientasi pada kebutuhan dunia kerja dan studi lanjut.

Visi dan Misi
Visi yang ditetapkan adalah Program Teknik Informatika menjadi program unggulan bagi SMA/MA dalam mewujudkan ketrampilan siswa yang handal dibidang Tekhnologi Informasi.
Untuk mencapai visi tersebut Program Teknik Informatika IT Training Center Javatechno menetepkan misi sebagai berikut.
  1. Menyelenggarakan pendidikan dalam bidang teknologi informasi bagi siswa SMA/MA.
  2. Menyelenggarakan pelatihan penggunanaan teknologi informasi
  3. Menyelenggarakan kerjasama dalam pelayanan pendidikan baik dengan universitas maupun lembaga lain
Tujuan
Program Teknik Informatika ITTC Javatechno bertujuan untk menghasilkan lulusan dengan spesifikasi sebagai berikut.
  1. Memiliki wawasan tentang teknologi informasi
  2. Memiliki ketrampilan dalam bidang teknologi informasi seperti jaringan, web design,design grafis, dll
  3. Mengamati dan mempunyai pengalaman yang diperlukan untuk melakukan pekerjaan di bidang teknologi informatika
Materi Yang Diajarkan

0 comments:

Post a Comment